GEGADO [PALEMBANG]
Monday, August 11, 2008
Bahan: 200 g tepung terigu protein sedang
1 sdt garam
1 siung bawang putih, haluskan
125 ml air
1 tangkai seledri, iris halus
1 batang daun bawang, iris halus
1 butir telur, kocok lepas
Minyak untuk menggoreng
Bahan Kuah Cuko: 150 g gula merah, sisir halus
400 ml air
35 g asam jawa
1/8 sdt garam
1 sdt garam
1 siung bawang putih, haluskan
125 ml air
1 tangkai seledri, iris halus
1 batang daun bawang, iris halus
1 butir telur, kocok lepas
Minyak untuk menggoreng
Bahan Kuah Cuko:
400 ml air
35 g asam jawa
1/8 sdt garam
Cara Membuat:
- campur tepung terigu, garam, dan bawang putih. Aduk rata. Tuang air. Aduk rata.
- masukkan seledri, daun bawang, dan telur. Aduk rata.
- panaskan minyak goreng. Sendokkan adonan. Goreng sampai matang.
- kuah cuko: rebus air dan gula merah sampai larut. Saring.
- masukkan asam jawa, garam, dan bumbu halus. Masak sampai matang.
- sajikan dengan kuah cuko.
Untuk 4 porsi.
Sumber: tabloid SAJI
1 komentar
iki mirip bakwan sayur yo deet
ReplyDeletegelemmm
terima kasih sudah memberikan komentar tanpa SPAM & tanpa SARA :)